Puing Cita : Istighfaroh
(Relawan Pekalongan)
Oh Ramadhan
Menjelang kedatanganmu
Hati merasa gembira ria
30 hari akhirnya sampai juga
Oh Ramadhan...
Kau selalu membekas di hati
Ceritamu tiada hentinya
Lantunan suara fasih dan merdu
Menghiasi dan meramaikan suasana
Memberi ketenangan dalam jiwa
Menunjukan keikhalasan hati
Menerima keberkahanmu
Ceritamu tiada hentinya
Lantunan suara fasih dan merdu
Menghiasi dan meramaikan suasana
Memberi ketenangan dalam jiwa
Menunjukan keikhalasan hati
Menerima keberkahanmu
Oh Ramadhan...
Kau menyinari hatiku
Akan ridho Tuhan Yang Maha Esa
Ku tahu kau tak tersenyum akan kesedihan
Dan gundah gulana ku
Rindu yang begitu menggebu
Hingga tanpa aku sadari
Mata ini menetehkan air
Ku iringi langkahku sampai akhir
Sungguh berat terasa
Ku menyadari semua
Semoga ku bisa menggapaimu
Kembali di pertemuan yang akan datang
Kau menyinari hatiku
Akan ridho Tuhan Yang Maha Esa
Ku tahu kau tak tersenyum akan kesedihan
Dan gundah gulana ku
Rindu yang begitu menggebu
Hingga tanpa aku sadari
Mata ini menetehkan air
Ku iringi langkahku sampai akhir
Sungguh berat terasa
Ku menyadari semua
Semoga ku bisa menggapaimu
Kembali di pertemuan yang akan datang
Pada 21 Maret 2015 13.34, faroh istighfar
Post a Comment